"Kau ini mahkluk apa?" kicau pipit muda di pucuk pohon asoka kepada angin yang mengembusinya lembut sore itu, "Wujud pun tak ada!"
Angin tua sekali lagi mengembusi helai-helai sayap si pipit muda. "Kau masih muda. Belajarlah yang banyak."
"Aku sudah banyak tahu, bukankah aku selalu hinggap dari pohon satu ke pohon yang lain? Kupelajari semuanya sendiri, aku begitu banyak pengetahuan."
"Tentu, pipit kecil. Kau pelajari sendiri. Kau memang hebat."
Pipit mengepak-kepakkan sayapnya pongah. Angin meliukkan batang asoka. Pipit kecil hampir tergelincir.
"Hei! Apa yang kau lakukan? Kau iri pada kecantikanku?"
Angin menerpa wajah si burung. Tersentak pipit kecil ke belakang. "Siapakah Anda, Tuan?"
"Aku si Angin Tua. Sebelum kau lahir aku sudah ada. Aku telah menjelajahi tiap sudut terujung dunia ini. Dinginnya dingin dan teriknya terik sudah kualami.Pergi, lihatlah dunia, supaya kau pelajari makna hidup. Menarilah seperti aku menari, memberi kesejukan bagi semua makhluk, menghapus peluh penanam gandum, mengusir penat si tukang batu.."
Pipit kecil tergeragap, disangkanya dia yang terindah dari semua mahkluk. #bersambung
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Our sponsors
Labels
9S10A
(
1
)
Family
(
2
)
Fred Rogers
(
1
)
MFW
(
3
)
SAHM
(
1
)
activities
(
5
)
art
(
3
)
asisten oh asisten
(
1
)
bible
(
2
)
compost art
(
4
)
dear hubby
(
2
)
devotion
(
1
)
digiscrap
(
1
)
fiksi
(
9
)
fiksiku
(
2
)
film
(
1
)
freebie
(
6
)
home-ed
(
3
)
hubby
(
2
)
humaniora
(
3
)
inspiration
(
2
)
inspiring person
(
2
)
introduction
(
3
)
kids
(
6
)
mancillus
(
6
)
mom
(
4
)
outdoor
(
1
)
personal growth
(
2
)
photoshop
(
1
)
poem
(
1
)
resep
(
6
)
review
(
1
)
tahun pertama
(
3
)
thought
(
5
)
translation
(
1
)
tutorial
(
1
)
underthesun
(
2
)
waste
(
4
)
Popular Posts
-
Namanya Terry. Perawakannya yang mungil memudahkannya gesit berlari ke sana- ke sini. Awalnya saya tertipu dengan wajahnya yang ke”bule-bule...
-
Gako gagak berbulu hitam legam. Matanya hitam, paruhnya hitam, cakarnya hitam. Suaranya pun besar dan sumbang. Semua padanya terasa seram. ...
-
Bekerja pada sebuah NGO/LSM yang sangat bergantung pada komitmen para donor dan donatur, saya menemukan satu hal yang unik. Coba dengarkan c...
-
Kejadian: awal April 2007. Karena Desember ga mungkin mudik, kita pun paskahan di Salatiga. Pas ke Yogya, aku yang lagi flu cukup berat dema...
-
[peringatan: posting ini panjang dan berbau curhat] :p Saya ini sangat suka menelusuri masalah-masalah yang timbul akibat proses translite...
-
Setelah kursus bahasa Inggris yang tidak terlalu sukses , Manci memutuskan untuk belajar bertukang. Dalam hatinya memang masih tersimpan ger...
-
Dua tahun ga pulang ke rumah ortuku, long weekend Agustus kali ditambah cuti beberapa hari, aku manfaatkan untuk menjenguk Belinyu, kota kec...
-
Danau eks tambang, Belinyu Bangka is a small island near Sumatra, sits below the equator. The weather and climate is hot and humid. Rocky wh...
-
I was so emotionally attached to Vivi, our compact sedan. Tiada hari tanpa Vivi, begitulah. Apalagi sejak tinggal di Gading Serpong, saya ya...
Blog Archive
Powered by Blogger.
No comments :
Post a Comment